28 Mei 2010

Membuat file .exe di Visual Basic 2008

Mulai dari Visual Basic 2008 keatas, terjadi perubahan cara mempublish projek. Orang yang terbiasa memakai Visual Basic 6 pasti akan kebingungan. Karena itu kali ini akan kami beritahu caranya.

Kategori: Visual Basic
Tingkat: Sangat Mudah
Waktu: 5-10 Menit



1. Buka Projek Anda

2. Pilih Menu Build > Build [Nama Project Anda]






Nanti Di bagian Status (Di bawah) akan muncul tulisan Build Succeeded






3. Buka Folder tempat Anda menyimpan data projek Anda

Misal:
Folder > Project1 > Project 1 > bin > Release > [Nama Aplikasi Anda].exe








4. File itu adalah file .exe dari aplikasi Anda

5. Untuk dapat dipakai pada komputer lain Anda hanya perlu copy paste file .exe itu
Jangan lupa dibutuhkan .Net Framework 3.5


Tolong beri komentar ya.. Terima Kasih

19 komentar:

Anonim mengatakan...

Makash ea atas elmunya,,,,,,,,,,,,,,,,,

Vincent utomo mengatakan...

Sama-sama. :D

Ikhwan mengatakan...

Makasih ya :)

Anonim mengatakan...

Ha3, Kalian orang-rang yang nggak punya perasaan ya sudah gpp...

Mungkin kalian bisa dari awal.

Tetapi ad orang yang nggak paham, cari info.

Karena itu blog ini kasih info, blog ini baik, mau care. Nggak seperti kalian, orang mau belajar kok malah diledek...

ck ck ck

jana mengatakan...

kalau untk VB 2010 gmn bos...

Temukan Caranya mengatakan...

Di VB 2010 caranya sama persis dengan vb 2008 kok.

Kamal Wahyudi mengatakan...

mau tanya dong gan,..... itu kan terlalu banyak file yang lain,... nah yang ingin saya tanyakan bagaimana agar bisa jadi file 1 exe saja,... kayak di vb 2006... kan langsung bisa jadi 1 ja,........ tolong pencerahannya.... terima kasih sebelumnya....

Sally Hamzah mengatakan...

Oooh makasih mas, ternyata cuma foldernya yang beda

Anonim mengatakan...

bos... bagaimana caranya membuka froject vb 0.6 di vb 2008

Anonim mengatakan...

terimakasih infonya gan...

Anonim mengatakan...

kalo sudah di build shutdown,, trus pas kita mw buka lagi vb 2008 nya dan mw run nya lagi lewat vb 2008 gimana?

Anonim mengatakan...

tq informasinya pak

Anonim mengatakan...

terimakasih informasinya ya,,,,,,

Anonim mengatakan...

Makasih gan sangat membantu....

Unknown mengatakan...

.Net Framework 3.5
fungsinyaa untuk apa??

Vincent utomo mengatakan...

Anggepannya itu file2 yg dibutuhin untuk jalanin program hasil dari vb 2008

Unknown mengatakan...

cara menyimpan beberapa file dalam satu folder bagaimana ?
Apakah form1 dan project1 dalam menyimpan b0leh di ubah nama nya ?

Joko Mursito mengatakan...

kalo ada databasenya, perlu di copy nggak ya ?

NonoeGoBlog mengatakan...

tanks gan maksih banyak

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | cna certification